Liga Indonesia

Klub Termahal dan Termurah yang Berlaga di Liga 1 2018

Jumat, 30 Maret 2018 12:40 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Persib
Logo Persib Bandung. Copyright: © Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Persib
Logo Persib Bandung.
Klub Termahal

Untuk klub yang memiliki nilai pasar paling mahal di Liga 1 2018, masih dipegang oleh Persib Bandung yang musim lalu juga menjadi tim termahal.

Memiliki nilai pasar termahal tentunya karena ada beberapa pemain yang mendongkrak nilai pasar skuat Persib hingga melambung tinggi. Untuk pemain tertinggi, ada Ezechiel Ndouasel, yang dihargai 650 ribu euro atau sekitar Rp10,8 miliar.

Untuk keseluruhan, Maung Bandung memiliki total nilai pasar sebesar 3,65 juta euro atau sekitar Rp60,8 miliar.
 

13