21K
Liga Champions
4 Rekor Ronaldo di Liga Champions yang Hampir Mustahil Dipecahkan Pemain Lain
© Clive Rose/Getty Images
50 Gol di Fase Gugur
Jauh di Liga Champions musim 2016/17, seorang Cristiano Ronaldo berhasil mentasbihkan diri menjadi pemain pertama yang berhasil mencetak total 50 gol hanya di fase gugur Liga Champions.
Rekor tersebut diciptakan saat dirinya sukses mencetak trigol ke gawang Atletico Madrid di babak semifinal. yang juga akhirnya mengantarkan Real Madrid ke babak final dan menjadi juara.