Liga Indonesia

Ikuti Turnamen U-40, Ricky Yacobi Ingin Bawa Timnya Juara

Rabu, 4 April 2018 12:22 WIB
Editor: Yohanes Ishak
© Yohanes Ishak/INDOSPORT
Ricky Yacobi saat sedang berbincang dengan beberapa tim besutannya. Copyright: © Yohanes Ishak/INDOSPORT
Ricky Yacobi saat sedang berbincang dengan beberapa tim besutannya.
Diminta untuk Membantu EA FC

Bagi penggemar sepakbola Indonesia sejati, nama Ricky Yacobi tentu sudah sangat melekat dan dikenal dengan baik saat ia masih aktif bermain sebagai pemain.

Mempunyai segudang pengalaman baik di level klub maupun internasional, EA FC pun meminta bantuan Ricky untuk menangani tim mereka yang bertindak sebagai tuan rumah sekaligus penyelenggara kompetisi tersebut.

“Kebetulan teman-teman di sini (EA FC) meminta bantuan saya karena mereka mau persiapan turnamen,” jelas Ricky kepada INDOSPORT.

16