4.6K
Liga Indonesia
Hadapi PSMS Medan, Persija Bidik Peluang Cetak Gol Lewat Bola Mati
© INDOSPORT/Herry Ibrahim
Bidik Peluang dari Bola Mati
Teco terus mengasah kemampuan anak asuhnya dari bola mati. Bukan tanpa alasan mengingat dari bola mati Persija mampu mencetak dua gol saat menghadapi Arema di laga terakhir.
"Kita sudah latihan teknik dan taktik setelah lawan Arema. Kita hari ini latihan bola mati untuk menyerang dan bertahan," ucap Teco.
"Kita juga masih ada satu latihan di Medan. dan 18 pemain yang kita bawa pasti sudah siap," beber pelatih asal Brasil ini.