Liga Indonesia

Bertandang ke Markas PSMS Medan, Persija Waspadai Intimidasi Smeck Hooligans

Rabu, 4 April 2018 15:40 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Lanjar Wiratri
© INDOSPORT/Herry Ibrahim
Pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco. Copyright: © INDOSPORT/Herry Ibrahim
Pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco.
Tidak Pedulikan Tekanan Suporter

Dengan situasi ini, Teco kembali tidak akan terlalu memperdulikan. Dia ingin fokus keadaan internal Persija demi hasil maksimal.

"Kita konsen tim kita. Kita tidak mau tau ada masalah atau tidak di klub lain. Kita hanya fokus di tim kita," tutup dia.

6