Liga Europa

Kejadian Unik dan 'Mistis' Terjadi Sebelum Ramsey Cetak Gol Cantik

Jumat, 6 April 2018 09:34 WIB
Penulis: Arief Tirtana | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© Getty Image
Para penggawa Arsenal berselebrasi usai berhasil mencetak gol ke gawang CSKA Moskow. Copyright: © Getty Image
Para penggawa Arsenal berselebrasi usai berhasil mencetak gol ke gawang CSKA Moskow.
Selera Humor

Kejadian beberapa detik dalam pertandingan itu teryata juga tidak luput dari mata warganet.

Mereka sangat terkesan dengan iklan tersebut, dengan menyebutkan bahkan papan iklan saja bisa mengetahui bahwa upan Ozil akan menjadi seusatu yang merubah jalannya pertandingan.

"Bahkan papan iklan bisa tahu itu ketika Ozil menguasai bola," tulis salah satu suporter Arsenal di Twitternya.

"Papan iklan sempurna menggambarkan umpan Mesut ozil," tulis suporter Arsenal lainnya.