Liga Indonesia

Bak Jatuh Tertimpa Tangga, Usai Kalah dari PSMS Pemain Persija Mandi Pake Air Mineral

Jumat, 6 April 2018 18:45 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Lanjar Wiratri
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Selebrasi Marko Simic dan rekannya atas gol pertama Persija. Herry Ibrahim Copyright: © Herry Ibrahim/INDOSPORT
Selebrasi Marko Simic dan rekannya atas gol pertama Persija. Herry Ibrahim

Kejadian kurang mengenakan dialami tim Persija Jakarta. Persija menelan kekalahan 1-3 saat bertandang ke markas PSMS Medan. Tim Macan Kemayoran seakan tak dapat berbuat banyak saat berhadapan dengan tuan rumah.

Bak jatuh tertimpa tangga, usai kalah tim Persija Jakarta juga mendapat kejadian yang kurang mengenakan. Para pemain Persija tidak dapat melakukan bersih-bersih selepas melakukan pertandingan karena air di kamar mandi Stadion Teladan, Medan mati.

60