4K
Liga Indonesia
Laga Krusial, Rahmad Darmawan Ingin Dampingi Sriwijaya Lawan Persipura
© Muhammad Effendi/INDOSPORT
Estafet Kepelatihan
Namun jika memang harus hadir saat pembukaan lisensi, RD akan menyerahkan estafet kepelatihan selama 10 hari kepada kedua asisten pelatihnya, Rasiman dan Francis Wawengkang.
RD pun menyebut, jika dia bakal meninggalkan program latihan selama ia pergi. Hamka Hamzah cs akan menjalankan program latihan yang telah ia siapkan selama satu pekan ke depan.
Selain itu, komunikasi juga pastinya bakal terus berjalan dengan kedua asisten pelatih selama ia berada di Jogja.