Real Madrid akan menjalani leg kedua perempatfinal Liga Champions kontra Juventus pada Kamis, (12/04/18) dini hari WIB.
Langkah Real Madrid pun sangat mudah untuk menembus babak semifinal, setelah menumbangkan Juventus dengan skor 3-0 di Allianz Arena pada pekan lalu.