4.1K
Liga Indonesia
Supaya Kompak, Arema FC Gelar TC Jelang Hadapi Persib Bandung
© Ian Setiawan/INDOSPORT
Kalah Hal yang Wajar
Sang pelatih mengatakan kekalahan terakhir merupakan hal yang wajar. Maka dari itu, program TC singkat nan mendadak ini diharapkan menjadi obat pelipur lara bagi skuat Arema FC jelang laga penting kontra Persib.
"Meski dalam dunia sepakbola, kekalahan seperti itu memang wajar dan normal. Terkadang kita bisa menang seusia harapan, tidak jarang juga kita bisa kalah," tambah eks Manajer Timnas Slovenia U-20 tahun lalu tersebut.