5.9K
Liga Indonesia
Kasus Nyanyian Rasis ke Bobotoh, Bos Persija Pertanyakan Hukuman 5 Pemain Persija
© Twitter@Persija_Jkt
Lebih Apresiasi Sanksi Sosial
"Misalnya, diminta mengkampanyekan anti rasis lewat media sosial Persija atau pribadi selama enam bulan. Ya itu bagus," tambah dia.
Dengan keputusan ini, Gede tak akan tinggal diam. Dia mengaku akan melakukan banding terhadap putusan Komdis.