Liga Champions

Man United Paling Rendah, Berikut Pendapatan yang Didapat Wakil Inggris di Liga Champions

Rabu, 18 April 2018 18:20 WIB
Penulis: Fery Andriawan | Editor: Juni Adi
© INDOSPORT
Logo Liga Champions. Copyright: © INDOSPORT
Logo Liga Champions.

Musim ini, kompetisi Liga Primer Inggris mengirimkan lima wakilnya ke putaran final Liga Champions. Liverpool bisa dibilang sebagai yang paling sukses lantaran The Reds menjadi satu-satunya tim yang berhasil menembus babak semifinal.

Jika Liverpool menjadi yang paling sukses lain halnya dengan Manchester United. Skuat asuhan Jose Mourinho itu hanya bisa mencapai babak 16 besar setelah dikalahkan Sevilla. Semakin lama bertahan, otomatis pendapatan yang didapat semakin banyak. Lalu, bagaimana rincian pendapatan para klub wakil Inggris di ajang bergengsi kompetisi sepakbola antar klub Eropa tersebut?

6