9K
Bursa Transfer
5 Pemain yang Siap Gantikan Posisi Fellaini di Manchester United
© Indosport

Gelandang tengah Lazio, Sergej Milinkovic-Savic.
Sergej Milinkovic Savic
Keberhasilan Lazio hingga partai perempatfinal Liga Europa musim 2017/18 ini juga tak lepas dari peran Sergej Savic dalam menjaga lini tengah dan mengatur ritme permainan tim. Tapi bila menginginkan jasanya, manajemen Setan Merah diyakini harus merogoh kocek yang dalam karena nilai pasarnya saat ini mencapai 80 juta poundsterling.