Liga Indonesia

Keluhkan Nyeri karena Cedera, Bek Brasil Milik Persebaya Segera Jalani Operasi

Kamis, 19 April 2018 13:40 WIB
Penulis: Fitra Herdian Ariestianto | Editor: Lanjar Wiratri
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Selebrasi Otavio Dutra (tengah) bersama Evan Dimas usai mencetak gol lewat tendangan penalti. Herry Ibrahim/INDOSPORT Copyright: © Herry Ibrahim/INDOSPORT
Selebrasi Otavio Dutra (tengah) bersama Evan Dimas usai mencetak gol lewat tendangan penalti. Herry Ibrahim/INDOSPORT
Otavio Dioperasi, Rachmat Irianto Membaik

Oleh sebab itu manajemen memutuskan membawa pemain belakang berusia 34 tahun itu ke Jakarta untuk penanganan lebih lanjut. Bebeda dengan Otravio yang masih mengeluhkan cederanya, bek muda Rachmat Irianto justru sudah mulai berangsur membaik. Pekan depan, perban Rian, sapaan akrab, Rachmat Irianto, bahkan sudah bisa dilepas.

"Kami memang tidak memilih untuk di gips agar ototnya tidak mengecil dan terus latihan agar terus terjaga," tutup Rully.