33K
Bola Internasional
Aksi Jakmania di Singapura Menuai Pujian dari Berbagai Kalangan
© Twitter @GaryKLH
Jakmania
Memang belum ada data resmi yang menyebutkan seberapa banyak Jakmania yang hadir langsung ke Singapura. Namun memang terlihat jelas, tidak sedikit Jakmania yang memadati bagian tribun Stadion kandang Tampines tersebut.
Bahkan dukungan dan nyanyian Jakmania yang hadir juga begitu terdengan menggema seantero stadion, mengalahkan dukungan dari suporter tuan rumah yang seakan tak terlihat.