Bola Internasional

Persija Bisa Jadi Korban Tampines Rovers, Ini Buktinya

Selasa, 24 April 2018 17:34 WIB
Penulis: Rafif Rahedian | Editor: Prio Hari Kristanto
© INDOSPORT
Tampines Rovers. Copyright: © INDOSPORT
Tampines Rovers.

Persija Jakarta tidak diperbolehkan bersikap besar hati saat menjalani pertandingan terakhir penysihan Grup H Piala AFC 2018 kontra Tampines Rovers di Jalan Besar Stadium, Selasa (24/03/18).

Meski Macan Kemayoran lebih diunggulkan dibandingkan dengan wakil Singapura pada laga tersebut, namun Marko Simic dan kawan-kawan harus tetap mewaspadai permainan sang lawan.

108