Sudah jatuh tertimpa tangga. Sepertinya itu peribahasa yang cocok untuk menggambarkan kondisi Arsenal saat ini. Seperti yang kita ketahui, The Gunners, julukan Arsenal, baru saja tersingkir dari ajang Liga Europa musim 2017/18.
59.4K
Liga Europa
Koscielny Alami Cedera, Griezmann ‘Teteskan Air Mata’
© INDOSPORT