12.6K
Liga Champions
Lawan Real Madrid, Liverpool akan 'Diperkuat' Naby Keita
© getty images
Musim yang Sulit
Klopp mengatakan ini adalah musim yang cukup sulit bagi Keita di timnas Guinea serta bersama Leipzig, akan tetapi Klopp mengapresiasi Keita masih bisa bermain maksimal.
"Meskipun ini musim yang sulit bagi Leipzig, namun ia masih bermain dengan luar biasa. Sayangnya seluruh tim Leipzig tidak melakukan hal yang sama seperti tahun lalu,” tegasnya
Ia melanjutkan, "Tapi satu hal yang cukup menguntungkan bagi Naby dan kami adalah dia tidak bermain di Piala Dunia sehingga dia akan memiliki masa pra-musim penuh bersama Liverpool. Kami akan banyak membantunya mempersiapkan musim ini."