7.5K
Liga Indonesia
Persib Jarang Clean Sheet, Begini Tanggapan Mario Gomez
Buang Peluang
Selain itu, saat menghadapi tuan rumah Madura United, timnya harus kebobolan melalui gol Fabiano Beltrame dari penalti dan tendangan bebas. Padahal seharusnya wasit tidak memberikan penalti, karena menurutnya tidak terjadi pelanggaran di dalam kotak penalti.
Meski kalah dari Madura dengan skor 2-1, pelatih yang sempat menangani Johor Darul Ta'zim ini menilai anak asuhnya bisa menjalankan instruksi yang diberikan olehnya dan menciptakan banyak peluang.
"Melawan Madura it's okay dan saya ingat itu dari penalti tapi kami juga banyak buang peluang," ucap Gomez.