Dini hari nanti jutaan mata akan terpana pada pertandingan akbar final Liga Champions Eropa di Kiev, Ukraina, antara Real Madrid menghadapi Liverpool FC. Segala hal yang berkaitan dengan Liga Champions pun menarik untuk disimak.
3.8K
Liga Champions
Kiev Pamerkan Trofi Liga Champions dengan Cara Super Unik
© UEFA