10.5K
Bola Internasional
Hasil Lengkap Uji Coba Internasional: Argentina Berjaya, Tuan Rumah Piala Dunia Tumbang
Jepang vs Ghana
Negeri Matahari Terbit, Jepang melakukan serangkaian pertandingan uji coba kontra Ghana di Stadion Nissan Stadium, Yokohama, Jepang. Keisuke Honda dkk harus mengakui keunggulan Ghana dengan skor akhir 0-2.
Gol pertama Ghana dicetak oleh Thomas Teye di menit ke-9. Ghana kembali menggila dengan menambah keunggulan lewat aksi Emmanuel Okyere Boateng di menit ke-51.