4.4K
Bola Internasional
Sebelum Piala Dunia 2018, Griezmann Sudah Tentukan Masa Depannya
© Getty Images
Sibuk dengan Timnas Prancis
Bagi Griezmann, yang terpenting saat ini adalah kariernya bersama timnas Prancis dan berlaga yang terbaik untuk negaranya di Piala Dunia 2018 Rusia.
"Kami [skuat timnas Prancis] harus tetap membumi dan melakukan segalanya demi kesuksesan di Piala Dunia."