Liga Indonesia

Tunggakan Bonus Jadi Biang Kekalahan PSMS dari Persib Bandung?

Rabu, 6 Juni 2018 02:13 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Persib.co.id/Ferri Ahrial
Oh In Kyun bersiap menendang bola Copyright: © Persib.co.id/Ferri Ahrial
Oh In Kyun bersiap menendang bola
Bonus Makin Berkurang

Bahkan beberapa pemain juga mengungkapkan jika belakangan nilai bonus yang diberikan pengurus semakin berkurang.

"Wajar kalah, pemain cuma di-push untuk kerja keras, tapi penyemangat kayak bonus yang seperti biasanya dikeluarkan udah lama gak dapat. Saat lawan Perserui bonus gak dikeluarkan, dan bonus lawan Arema sampe sekarang tak jelas," ujar  pemain PSMS saat ditemui INDOSPORT usai laga, Rabu (06/06/18).

110