3 Cara Nonton Piala Dunia 2018 Saat Mudik Lebaran

Rabu, 13 Juni 2018 14:20 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
 Copyright:
Menonton di Gadget

Gadget khususnya handphone sudah semakin canggih. Dan kini, handphone bisa digunakan untuk menyaksikan acara di televisi melalui live streaming. 

Dan menonton di gadget juga bisa dilakukan di mana saja. Cara ini adalah yang paling ampuh untuk tetap bisa menyaksikan Piala Dunia 2018 saat mudik.