Piala Dunia 2018 akan segera bergulir pada 14 Juni hingga 15 Juli 2018. Ajang bergengsi empat tahunan tersebut akan digelar di Rusia. Sebanyak 32 Negara siap bersaing demi menjadi yang terbaik di perhelatan Piala Dunia 2018.
Jelang bergulirnya Piala Dunia 2018, sebuah super komputer baru saja mengeluarkan prediksinya terkait Negara mana yang akan memenangkan trofi Piala Dunia. Prediksi yang dikeluarkan ini dimulai dari babak fase grup hingga babak akhir.
- Piala Dunia 2018: Moskow Siapkan 600 Bus Gratis Plus Penerjemah 7 Bahasa
- Wasit Argentina Pimpin Laga Perdana Piala Dunia 2018
- Piala Dunia 2018: Lopetegui Dipecat, Legenda Madrid Fernando Hierro Ditunjuk Jadi Pelatih Spanyol
- Piala Dunia 2018: 5 Meme Kocak Usai Lopetegui Dipecat, Nomor 3 Penyebabnya
- 81 Pemain Berlaga di Rusia, La Liga Cetak Sejarah Baru di Piala Dunia 2018
Bahkan, super komputer mampu memprediksi hasil pertandingan di setiap babaknya. Hal ini jelas menimbulkan kontroversi dan penentangan dari beberapa pihak.
Lantas, negara mana yang akan berhasil menggondol trofi Piala Dunia 2018 vesri super komputer? Berikut INDOSPORT sajikan dikutip dari TalkSport.