11.4K
Bola Internasional
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018 Hari Ini
© INDOSPORT
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018: Portugal vs Spanyol
Para pencinta sepakbola wilayah Asia akan rela begadang demi laga yang satu ini. Dua tim besar Eropa akan saling baku hantam di Fisht Olympic Stadium, Sochi, pada Sabtu (16/06/18) pukul 01.00 WIB.
Spanyol yang sempat membuat kejutan karena memecat pelatihnya beberapa hari sebelum Piala Dunia 2018 dimulai, diprediksi akan memberikan perlawanan sengit kepada jawara Euro 2016, Portugal.
Berikut Jadwal Lengkap Siaran Langsung Piala Dunia 2018
Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA