Bola Internasional

Piala Dunia 2018: Ozil Disingkirkan dari Starting Line Up Jerman

Minggu, 17 Juni 2018 12:00 WIB
Editor: Gerry Crisandy
© Getty Images
Mesut Ozil saat mengenakan seragam Timnas Jerman. Copyright: © Getty Images
Mesut Ozil saat mengenakan seragam Timnas Jerman.

Jerman akan menjalani langkahnya dalam misi mempertahankan titel juara dunia, dengan laga melawan Meksiko di penyisihan grup Piala Dunia 2018.

Pelatih Jerman, Joachim Low, harus memutuskan sebelas pemain yang akan diturunkan.

Laporan terbaru, satu nama langganan tidak lagi muncul di kesebelasan utama Tim Panzer.

1