10K
In-depth
Piala Dunia 2018: Menganalisis Peluang Lolos Jerman Usai Taklukkan Swedia
© Reuters
Keunggulan Individu
Walau banyak pemain yang tampil di bawah ekspektasi, namun tetap ada hal positif dari penampilan Jerman. Kemenangan di menit akhir adalah hal paling memuaskan dalam sepakbola dan gol Toni Kroos ke gawang Swedia menunjukkan bahwa secara individu, Jerman tetaplah tim yang memiliki pemain ber-skill tinggi.
Keberanian Kroos untuk menembak langsung ke gawang ketimbang mengumpan ke rekan-rekannya patut diacungi jempol. Semua starter Jerman di laga menghadapi Swedia pernah merasakan juara Piala Dunia 2014.
Banyak pula dari antara mereka yang sukses emmenangkan gelar liga dan Liga Champions di level klub.