30.4K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Mengejutkan! Inggris vs Belgia Tidak Dimainkan di Rusia
© Daily Mail
Jarak Kaliningrad ke Perbatasan Rusia
Jarak Kota Kaliningrad sendiri ke perbatasan Rusia memang sangat jauh, bahkan dilansir dari Daily Mail, bisa mencapai 250 mil atau sekitar 402 kilometer.
Sementara itu, jika diukur ke pusat kota Rusia, yaitu ibukota Moscow, berjarak 790 mil atau sekitar 1271 kilometer.