8.3K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Bawa Inggris Lolos, Pickford Lakukan Penyelamatan Terbaik
© Getty Images
Penyelamatan Impresif Pickford
Di babak adu penalti, Pickford berhasil mengagalkan satu sepakan dari penyerang Kolombia, Carlos Bacca, dan satu percobaan lainnya oleh Mateus Uribe membentur mistar gawang.
Tapi di bukan penyelamatan Pickford di babak adu penalti yang membuat mata-mata yang menjadi saksi pertandingan ini terbelalak.
Sesaat sebelum Kolombia mencetak gol penyeimbang, Pickford melompat, meregangkan seluruh tubuhnya untuk menghalangi bola bersarang di gawangnya.
Pickford's save deserves more attention. #ENGCOL pic.twitter.com/3Y2rSkWu6I
— VegouseFM (@VegouseFM) 3 Juli 2018
Jordan Pickford. What a save 👏👏👏 pic.twitter.com/tJ8fjfwrej
— Premier League Panel (@PremLeaguePanel) 3 Juli 2018