18.2K
Bola Internasional
6 Fakta Kesuksesan Belgia Usir Brasil dari Piala Dunia 2018
© Getty Images
KdB, Pencetak Gol ke-100
Tidak mengikutsertakan gol bunuh diri, Kevin de Bruyne adalah pemain ke-100 berbeda yang mencetak gol di Piala Dunia 2018.
100 - Excluding own goals, Kevin De Bruyne is the 100th different player to score at the 2018 World Cup finals. Centurion.#BRABEL #BRA #BEL #WorldCup pic.twitter.com/hSmsHIju4R
— OptaJoe (@OptaJoe) July 6, 2018