Ini Kunci Kemenangan Timnas Indonesia U-19 Hadapi Vietnam
Bermain dengan hati seperti yang diucapkan olehnya memang terbukti. Lihat saja Todd Rivaldo yang diperkirakan tidak bisa bermain pada laga tadi, nyatanya bisa bermain dengan apik. Meskipun selama pertandingan berlangsung dirinya banyak menghadapi gempuran pemain Vietnam.
Usai kemenangan Indonesia U-19 dan juga sudah memastikan satu tiket ke babak semifinal.
"Saya juga minta semuanya untuk tetap biasa saja jangan terlalu senang. Karena bisa saja membuat kita terlena," lanjutnya.
Usai berhasil memastikan diri masuk ke babak semifinal, Indra Sjafri tinggal menunggu calon lawan yang bakal di hadapinya.
"Saya siapa saja siap tapi Malaysia lebih senang agar ramai," tutupnya.
Kebiasaan Transfer Real Madrid Usai Piala Dunia
Ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA