Kabar mengejutkan datang dari salah satu klub asal Kalimantan Timur, Borneo FC. Skuat berjuluk Pesut Etam tesebut mengumumkan telah resmi meminjam dua penggawa Persib Bandung, yakni Fulgensius Billy Keraf dan Wildansyah.
Borneo FC sendiri telah menemui kata sepakat dengan manajemen Persib untuk meminjam Wildansyah dan Billy Keraf. Kedua pemain tersebut dipersiapkan guna menambah kekuatan skuat Pesut Etam di putaran kedua Liga 1 2018.
TOP 5 NEWS INDOSPORT: PUTERA MENPORA KENA BOGEM, KETUA PSSI JADI GUBERNUR