3.5K
Bursa Transfer
Diincar Real Madrid, Chelsea Pasang Harga Rekor Dunia untuk Hazard
Chelsea Minta Nilai Rekor Dunia
Menurut laporan The Times, Chelsea meminta Real Madrid untuk mengeluarkan dana lebih besar daripada yang dikeluarkan Paris Saint-Germain untuk merekrut Neymar dari Barcelona.
Angkat tersebut disebut mencapai lebih dari 200 juta poundsterling atau setara dengan 3,8 triliun rupiah.
Bila Real Madrid menyanggupi permintaan tersebut, Hazard akan menduduki daftar pemain dengan transfer tertinggi di dunia.
Selamat! Prancis Menjadi Juara Piala Dunia 2018
Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA.