Bola Internasional

Jika Konsisten, Mbappe Bisa Sejajar dengan Legenda Sepak Bola Dunia

Rabu, 8 Agustus 2018 07:16 WIB
Penulis: Wahyu Septiana | Editor: Isman Fadil
© Getty Images
Kylian Mbappe untuk meraih penghargaan Pemain Muda Terbaik di Piala Dunia 2018. Copyright: © Getty Images
Kylian Mbappe untuk meraih penghargaan Pemain Muda Terbaik di Piala Dunia 2018.
Bisa Samai Legenda Sepak Bola

Buffon menilai jika Mbappe bisa terus tampil konsisten disetiap pertandingan maka bisa dipastikan dirinya bisa menyamai torehan para legenda sepak bola di dunia seperti Pele dan Maradona.

"Jika dia tetap bersikap rendah hati dan fokus pada apa yang menjadi tujuannya, maka dia bisa menjadi seperti Pele, Maradona, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo," sambung Buffon.

Di kompetisi Ligue 1 musim 2018/19, Mbappe sendiri diyakini akan kembali menunjukan performa terbaiknya. Sang pemain akan terus berkembang menjadi salah satu pemain terbaik di dunia.

 

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus Ikuti Berita Sepak Bola dan Olahraga Lain Serta Serba-serbi Asian Games 2018 di INDOSPORT.