Liga Indonesia

Tokoh Militer Ungkap 2 Permasalahan yang Menghambat Persepakbolaan Indonesia

Kamis, 16 Agustus 2018 20:37 WIB
Editor: Rafif Rahedian
© indosport
Chappy Hakim komentari persepakbolaan Indonesia. Copyright: © indosport
Chappy Hakim komentari persepakbolaan Indonesia.
Tim Harus Menyatu

Chappy menjelaskan untuk membangun sebuah tim itu tidak bisa dalam waktu pendek. Karena kesebelasan harus menyatu dan mengenal baik antara satu pemain dengan pemain lain.

“Kita tidak bisa membangun sebuah tim dua-tiga bulan atau satu-dua tahun. Para pemain harus senyawa dan harus menghayati sebagai sebuah kesatuan. Dengan begitu, baru kita bisa memiliki satu kesebelasan yang mempunyai kualitas.”

Chappy juga menyoroti kelemahan terbesar dalam pengelolaan sepak bola Indonesia. Menurutnya, kelemahan itu muncul karena pemerintah Indonesia tidak memiliki perencanaan jangka panjang untuk memajukan sepak bola nasional.

Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga Indonesia Lainnya Hanya di INDOSPORT