14.3K
Bola Internasional
Hasil Pertandingan Asian Games 2018: Indonesia vs Maladewa
Babak Pertama
Usai peluit panjang tanda dimulainya pertandingan Timnas Wanita Indonesia langsung menyerang pertahanan Maladewa. Terbukti, tepatnya pada menit ke-10 Zahra Muzdalifah langsung mencetak gol perdana di level internasionalnya.
Tak lama berselang Mayang menggandakan keunggulan Timnas Wanita Indonesia menjadi 2-0 pada menit ke-15. Skor tersebut membuat Timnas Wanita Indonesia berada di atas angin.
15 menit kemudian Timnas Wanita Indonesia berhasil menjauhkan diri dari Maladewa oleh gol Yudith Herlina. Hingga akhir pertandingan skor bertahan hingga 3-0.