1.6K
Liga Champions
Telah Pulih dari Cedera Horor, Luke Shaw Berpeluang Tampil di Liga Champions
© Getty Images
Potensi Geser Ashley Young
Indikasi memainkan Luke Shaw, membuat Mourinho berpotensi melakukan rotasi termasuk mengistirahatkan Ashley Young dari posisi bek kiri tengah pekan nanti.
"Ashley Young bukan hanya bek kiri. Ia juga bisa bermain sebagai bek kanan kami. Keduanya saat ini bermain dengan baik dan keduanya merupakan dua pemain yang berbeda,” bebernya.
Jelang laga ini, United sendiri mendapat modal bagus usai menang melawan Watford akhir pekan ini, dengan skor 2-1. Kemenangan tersebut diharapkan bisa menular ke kancah Eropa.
Yuk baca perkembangan berita sepak bola Liga Inggris lainnya hanya di INDOSPORT.