Liga Inggris

4 Kapten Klub Top Liga Primer Inggris yang Tergeser dari Skuat Utama

Kamis, 27 September 2018 17:00 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
©
Phil Jagielka. Copyright: ©
Phil Jagielka.
Phil Jagielka–Everton

Phil Jagielka adalah kapten Everton. Di usianya yang telah berusia 36 tahun itu, dirinya dikabarkan berjuang untuk mendapatkan waktu bermain yang reguler dikarenakan usianya.

Menjadi bek tengah yang berbakat dan berpengalaman tidak menjamin Jagielka mengawali musim dengan baik. Faktanya, ia baru bermain satu kali di Liga Primer Inggris, dan langsung diganjar kartu merah saat baru bermain 40 menit.

Belum lagi kehadiran Yerry Mina yang kembali fit, membuat Jagielka kembali berjuang untuk kembali di skuat secara reguler. Status kapten tak membuat dirinya mendapatkan jaminan bermain di tim utama.

Terus Ikuti Berita Sepak Bola Bola Internasional Lainnya Hanya di INDOSPORT

49