Liga Indonesia

3 Bintang Timnas Indonesia U-16 yang Belum Direkrut Klub Liga 1

Selasa, 6 November 2018 11:53 WIB
Penulis: Luqman Nurhadi Arunanta | Editor: Arum Kusuma Dewi
 Copyright:
Hamsa Lestaluhu

Nama Hamsa Lestaluhu melejit saat turnamen Tien Phong Plastic 2017 lalu. Ia sukses membawa Timnas Indonesia U-16 jaura dan terpilih sebagai pemain terbaik.

Sayangnya, pemain asal Tulehu ini sempat mengalami cedera dan tergeser oleh pemain gelandang lainnya. Hamsa Lestaluhu merupakan bakat dari Indonesia Timur yang mewarisi nama Lestaluhu.

Pemain ASAD 313 Purwakarta ini belum dilirik oleh klub kontestan Liga 1. Sepupu bek pemain PS TIRA, Pandi Lestaluhu, ini berpotensi menjadi gelandang masa depan Indonesia.

Ikuti Terus Update Liga Indonesia dan Berita Sepak Bola Indonesia di INDOSPORT.COM

315