Liga Spanyol

5 Pemain Bintang yang Pernah Gabung Real Madrid dan Mengalami Kemunduran

Jumat, 9 November 2018 19:55 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© CoolSpotters/MFina
Andriy Shevchenko (kiri) saat didatangkan Chelsea di tahun 2006 dan Ricardo Kaka saat didatangkan Madrid di tahun 2009. Copyright: © CoolSpotters/MFina
Andriy Shevchenko (kiri) saat didatangkan Chelsea di tahun 2006 dan Ricardo Kaka saat didatangkan Madrid di tahun 2009.
2. Kaka (67 juta euro)

Real Madrid pernah memecahkan rekor transfer dunia untuk memboyong Ricardo Kaka dari AC Milan pada 2009. 

Sebelum usia 27 tahun, Kaka telah memenangkan gelar scudetto, Liga Champions, Piala Dunia Antarklub, serta pemain terbaik dunia bersama AC Milan. 

Sayang, cedera melanda pemain legendaris Brasil ini. Penampilan regulernya di Real Madrid pun harus tertunda.

Di tahun 2010, ia diistirahatkan selama delapan bulan. Setelah itu, ia masih bolak-balik mengalami cedera. 

Di saat dirinya sudah pulih, pelatih Real Madrid kala itu, Jose Mourinho, malah mencadangkannya. Ia pun memutuskan kembali ke Milan sebelum akhirnya pindah ke Liga Amerika Serikat. 

24