13.8K
Liga Italia
Menyedihkan, Radja Nainggolan Punya Kisah Sangat Tragis di Hari Ayah
© Getty Images
Mencari Sang Ayah ke Indonesia
Masih dari Football Italia, Nainggolan juga bercerita bahwa pada 2014 dirinya terbang ke Indonesia untuk mencari sang ayah dan menjalin hubungan yang baik.
Namun, semua tidak berjalan sesuai harapan Nainggolan, sang ayah tidak mau menemuinya dan seolah-olah tidak mengenalinya.
"Saya terbang ke Indonesia pada 2014 lalu. Saya ingin memberikannya kesempatan, saya ingin memaafkannya. Tapi dia cuekin saya, dan malah minta uang ke saya," jelas Nainggolan.
Kisah ditinggalkan sang ayah, hingga dicuekin saat rela terbang ke Indonesia dengan niat memaafkan, tentunya hati Nainggolan sangatlah rapuh jika berbicara soal Hari Ayah.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Internasional dan Berita Olahraga Lainnya di INDOSPORT.COM