Liga Indonesia

3 Nasib Sial yang Dialami Mario Gomez Selama Menangani Persib Bandung

Jumat, 14 Desember 2018 19:58 WIB
Penulis: Petrus Tomy Wijanarko | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Persib.co.id
Kepala Mario Gomez yang terkena lemparan batu. Copyright: © Persib.co.id
Kepala Mario Gomez yang terkena lemparan batu.
Kena Timpuk Suporter Lawan

Kesialan kedua yang didapat Gomez ialah terkait aksi kisruh suporter. Khususnya bila melihat laga Liga 1 (kasta tertinggi bola Indonesia) 2018 pekan keempat saat Persib Bandung berjumpa dengan Arema FC pada 15 Febuari 2018 lalu.

Ya, kala itu, saat pertandingan memasuki menit-menit akhir, tiba-tiba sejumlah suporter menerobos masuk ke dalam lapangan Stadion Kanjuruhan. Kericuhan pun seketika muncul dan para pemain sepak bola kedua kesebelasan diamankan ke dalam ruang ganti.

Sayangnya, kericuhan menimbulkan korban dari kubu Persib. Pelatih Persib Bandung , Gomez diketahui mengalami luka di kepalanya akibat kena timpuk suporter.

7