2.9K
Liga Inggris
Lakukan Pembantaian Sadis, Manchester City Torehkan 3 Rekor Fantastis
© Getty Images
Pembantaian Perdana
Manchester City berhasil mencatatkan rekor baru di Piala FA usai menyudahi pertandingan kontra Rotherham dengan skor yang sangat telak.
Ini pun menjadi yang pertama kalinya bagi Manchester City untuk mencetak gol dalam satu pertandingan di Piala FA sejak Januari 1968 silam.
Terakhir kali Manchester City berhasil menorehkan kemenangan 7-0 saat menghadapi Reading di Piala FA pada 1968 silam.