6.7K
Liga Indonesia
3 Pemain Persib Bandung yang ‘Diuntungkan’ Kepergian Tony Sucipto
© Gita Agiet.INDOSPORT
Henhen Herdiana
Namanya sempat melambung ketika munculnya regulasi pemain U-23 di Liga 1 2017. Akan tetapi, ia mulai kurang mendapat kesempatan musim lalu di bawah asuhan Mario Gomez.
Henhen Herdiana hanya bermain 11 kali di Liga 1 2018. Sebagai bek sayap yang aktif ikut menyerang, ia kurang berkontribusi dalam menyumbangkan assist.
Kepergian Toncip diyakini bakal menambah menit bermain Henhen. Terlebih, Miljan Radovic punya perhatian lebih terhadap pemain muda.