Liga Indonesia

Menerka Klub yang Lebih Pantas untuk Aaron Evans, Persib Bandung atau PSM Makassar?

Sabtu, 12 Januari 2019 21:22 WIB
Penulis: Petrus Tomy Wijanarko | Editor: Isman Fadil
© Wira Wahyu Utama/INDOSPORT
Aksi selebrasi Marc Klok bersama rekannya Copyright: © Wira Wahyu Utama/INDOSPORT
Aksi selebrasi Marc Klok bersama rekannya
Kondisi Sanksi

Pertimbangan ketiga yang mungkin bisa dipikirkan Evans adalah terkait kondisi tim. Persib dan PSM jelas memiliki kondisi yang berbeda untuk gelaran musim depan.

Persib seperti yang sudah terjadi di Liga 1 2018, musim depan masih akan menjalani sanksi Komisi Disiplin PSSI. Persib tak bisa menggelar laga di Pulau Jawa dan didukung oleh para pendukung setianya, Bobotoh.

Sementara PSM, musim depan tak mendapat hukuman seperti yang didapatkan Persib. PSM musim depan dapat menggelar laga di kandangnya sendiri dan tentunya didukung oleh para pendukung setianya. 

Terus Ikuti Perkembangan Sepak Bola Seputar Liga 1 Hanya di INDOSPORT.COM