2.9K
Liga Indonesia
Voters Diduga Mendapatkan Rp10 Juta untuk Gulingkan Edy Rahmayadi
© Fitra Herdian/Indosport
Rp10 Juta Terlalu Murah
Gusti Randa sendiri tidak mengetahui adanya perputaran uang dalam pertemuan voter yang diyakini berkumpul di salah salah hotel Jakarta. Namun dirinya menjelaskan jika uang Rp10 juta sangat kecil untuk menyuap seorang voter.
"Soal tudingan bagi-bagi uang, kalau cuma 1.000 dollar Singapura, itu terlalu murah bagi voters untuk menggadaikan hak suaranya," lanjut Gusti Rundi.
Namun, Gusti Randa menganggap bahwa uang tersebut diberikan bukan untuk menyuap voter untuk menggulingkan Edy Rahmayadi. Melainkan hanya menggantikan ongkos para voters yang hadir. Ia bahkan menambahkan jika sejumlah voters itu mendapatkan uang tambahan sebesar Rp4 juta untuk operasional.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga Indonesia Lainnya di INDOSPORT