16.1K
Liga Indonesia
3 Alasan Persib Bisa Juara Piala Indonesia Musim Ini
© Arif Rahman/Indosport.com
3. Kedatangan Bintang Berkelas
Walau tak seheboh klub PSM atau Madura United, Persib sejatinya termasuk tim yang berbelanja bagus awal musim ini.
Sejauh ini Persib telah memboyong lebih dari tujuh pemain baru. Dua di antaranya adalah pemain asing yaitu Esteban Vizcarra dan Srdjan Lopicic.
Kedua nama itu tentunya sudah terkenal akan kemampuannya di Liga Indonesia.
Selain itu, Persib juga telah berbelanja pemain-pemain lokal yang potensial seperti Zalndando dan Frets Butuan.
Dengan racukan pelatih berlisensi UEFA Pro seperti Miljan Radovic, maka Persib cukup kompetitif untuk bisa menjuarai Piala Indonesia.
Terus Ikuti Liga Indonesia dan Berita Olahraga Lainnya Hanya di INDOSPORT.COM