8.6K
Bola Internasional
3 Alasan Real Madrid Bisa Dibantai Habis Barcelona
© twitter.com/realmadriden
Tidak Efisien
Satu alasan terakhir Real Madrid dibantai habis oleh Barcelona adalah tidak efisiennya permainan dari skuat asuhan Santiago Solari. Bagaimana tidak, Real Madrid yang melakukan tembakan hingga 14 dengan 4 diantaranya mengarah ke gawang tapi tidak ada yang menjadi gol.
Sedangkan Barcelona hanya melakukan 4 tembakan dengan hanya dua yang mengarah langsung ke gawang bisa menghasilkan 3 gol. Hal itu membuktikan Barcelona sangat efektif sedangkan Real Madrid sangat boros dan tidak efisien yang membuat mereka kalah telak.
Terus Ikuti Perkembangan Seputar Barcelona dan Real Madrid di INDOSPORT.COM.