10.9K
Liga Indonesia
3 Fakta Jo Chan-ho, Calon Pemain PSIS Semarang Asal Korea Selatan
© INDOSPORT
Beprestasi di K-League
Jo Chan-ho menghabiskan sebagian besar kariernya di K-League. Ia pernah membela beberapa klub besar Korsel, seperti Pohang Steelers, Suwon Bluewings, dan Seoul FC.
Pemain yang kini berusia 32 tahun itu pernah meraih gelar juara K-League bersama Pohang Steelers (2013) dan Seoul FC (2016).
Musim terbaiknya terjadi pada kurun waktu 2009 hingga 2013 ketika Jo Chan-ho membela Pohang Steelers. Ia ikut membantu timnya meraih juara K-League Cup dan dua kali juara Piala Liga (2012, 2013).
Jo Chan-ho terakhir memperkuat tim divisi dua K-League 2, Seoul E-Land. Bermain sebanyak 23 pertandingan, ia sukses mengemas 5 gol.